Minggu, 06 November 2011

TENTANG HANDPHONE

Istilah Ponsel Yang [Mungkin] Belum Anda Tahu


Meski tidak terlalu baru, istilah ponsel atau handhpone berikut penting untuk di ketahui.
OS (OPERATING SYSTEM) :
Platform yg digunakan pd seluler yg brkelas Smartphone.
Contoh OS :
Symbian, Palm, Windows Mobil, Linux, Bada,& Android
A2DP :
Teknologi audio berkualitas tinggi.
BiasanYa dipakai pd headset dgn mmakai koneksi nirkabel spt Bluetooth
1G – HP Generasi Pertama:
Saat ini Ponsel/HP generasi pertama sudah sangat ketinggalan jaman. Ditandai dengan buruknya sambungan percakapan, kurangnya keamanan dan kapasitasyang rendah. Entah apakah HP jenis ini masih ada yang mengoleksinya. Meski demikian, HP generasi pertama ini tetap berjasa besar karena dari sinilah cikal bakal HP yang lebih canggih terus tumbuh!

Sabtu, 05 November 2011

TUGAS 2, KONSEP PERANGKAT KERAS (KPK)

PengertianCD, DVD, HD-DVD dan Blu-Ray

Dari tahun ke tahun cakram/disk Optik terus mengalami perkembangan baik dari segi kualitas dan kapasitasnya, sampai sekarang (waktu artikel di tulis) cakram Optik terdapat 4 jenis, yaitu CD, DVD, HD-DVD, Blu Ray. Dari ke-4 jenis tersebut memiliki kualitas dan kapasitas yang berbeda tetapi memiliki fungsi yang sama, yaitu sebagai tempat menyimpan data, format video, music dan game.

Disk Optik masih sangat populer hingga saat ini padahal pesaing jenis lain sudah bermunculan dengan bentuk yang lebih kecil, kapasitas yang beraneka ragam seperti FlashDisk, memory ( SDcard, Mmc, Micro SD dll), disk Optik masi populer karena harganya jauh lebih murah begitu juga dengan ongkos produksinya dan lebih aman untuk menyimpan data, karena data yang di simpan tidak akan rusak terkena virus atau terhapus secara manual (menghapus dengan software kusus seperti nero).

Bagaimana membaca data disk Optik?
Selama membaca disk suatu laser dengan intensitas yang lebih rendah diarahkan ke permukaan disk. Ketika sinar menjangkau suatu pit yang memantul balik dengan suatu intensitas yang lebih rendah dibandingkan ketika mengarahkan laser pada land. Seperti pits berpasangan dengan ¼ dari panjang gelombang laser, cahaya terpantul menuju photosensor yang ada pada player disk separuh panjang gelombang dephased (¼ di arahkan + ¼ di pantulkan kembali = ½). Ini adalah bagaimana player disk dapat mengenali jika satu bidang adalah suatu pit atau land. Bagaimanapun disk player menggunakan transisi antara pit dan land atau land dan pit untuk menunjukkan a = 1 bit dan kekosongan dari transisi-transisi itu akan menunjukan a = 0 bit.
Untuk lebih jalasnya saya akan jelaskan satu per satu.

Tugas Komdat 2011 Dosen Nahar Mardiyantoro, M.Kom

Bentuk dan Jenis Antena.

Alat yang digunakan untuk menambahkan daya pancar dari sinyal analog. Dan akan menyebarkan daya pancar melalui suatu medium udara. Antena mengkonversi gelombang elektrik menjadi gelombang elektromagnetik. Kekuatan antena untuk menerima atau mengirim sinyal dikenal sebagai gain/penguatan antena.Sedangkan satuan untuk mengukur penguatan antena adalah dBi.

Macam – Macam Antena Terbagi Menjadi 2 Bagian Yaitu:
-  Antena Directional (Antena Pengarah)
Jenis antena ini digunakan pada sisi client dan mempunyai gain yang sangat tinggi yang diarahkan ke Access Point. Atau istilah yang kita ketahui jenis antena ini disebut antena narrow bandwidth, yaitu punya sudut pemancaran yang kecil dengan daya lebih terarah, jaraknya jauh dan tidak bisa menjangkau area yang luas, antena directional mengirim dan menerima sinyal radio hanya pada satu arah, umumnya pada fokus yang sangat sempit, dan biasanya digunakan untuk koneksi point to point, atau multiple point, macam antena direktional seperti antena grid, dish “parabolic”, yagi, dan antena sectoral.

Contoh yang biasa digunakan dari jenis antena ini yaitu :